PENGARUH EMOTIONAL QUOTIENT DAN SPIRITUAL QUOTIENT TERHADAP KINERJA PEGAWAI DINAS TENAGA KERJA KABUPATEN MALANG MELALUI ENGAGEMENT SEBAGAI VARIABEL INTERVENING

Authors

  • Milatus Sholiha Magister Manajemen, Program Pascasarjana Universitas Islam Malang

DOI:

https://doi.org/10.33474/manajemen.v4i1.2635

Abstract

Emotional quotientl, Spiritual Quotient dan Engagement tak terpisahkan dalam kehidupan seseorang, oleh karena itu dalam upaya pembentukan dan pengembangan sikap maka Kedua kecerdasan tersebut saling berhubungan. kecerdasan di atas sangat penting dan harus dikembangkan dalam kehidupan seseorang. Hal ini disebabkan karena Emotional Quotient diperlukan untuk mengatasi masalah afektif, dan Spiritual digunakan untuk mengatasi masalah bermakna dalam menjalani kehidupan,Engagement di perlukan untuk menjaga kestabilan untuk meyelesaikan segala tugas yang telah di amanhakan kepada pegawai.

Penelitian dilakukan di Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang.Tujuan penelitian ini adalah untuk menguji dan menganalisis pengaruh Emotional Quotient terhadap kinerja pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang, spiritual quotient terhadap kinerja pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang, Engagement terhadap kinerja pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang, Emotional Quotient terhadap kinerja pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang melalui variabel Engagement  dan spiritual quotient terhadap kinerja pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang melalui variabel Engagement.

Variabel yang digunakan adalah Emotional quotient, dan Spiritual Quotien sebagai variable Endogen, kinerja. Engagemen sebagai variabel intervening dan kinerja pegawai sebagai variabel eksogen.  Sampel yang digunakan adalah Pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang sebanyak 48 responden. Metode  pengumpulan  data yang  digunakan  adalah  kuesioner (angket). Analisis  yang digunakan meliputi uji instrumen, uji asumsi klasik, uji normalitas, dan uji hipotesis menggunakan analisis regresi linier berganda dengan bantuan software SPSS 17.0 for windows.

Hasil  penelitian  menunjukkan  bahwa Emotional Quotient berpengaruh terhadap kinerja pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang, spiritual quotient berpengaruh terhadap kinerja pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang, Engagement berpengaruh terhadap kinerja pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang, Emotional Quotient berpengaruh terhadap kinerja pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang melalui variabel Engagement  dan spiritual quotient berpengaruh terhadap kinerja pegawai Dinas Tenaga Kerja Kabupaten Malang melalui variabel Engagement.\

Kata kunci : Emotioanl Quotient, Spiritual Quotient, Engagement dan Kinerja Pegawai


Emotional quotient,Spiritual quotient, and Engagement are inseparable things in people living. Therefore the two intelligences are interconnectd in building and developing attitudes. Both of  Emotional quotient and Spiritual Quotient are important and should be developed  in people living. This development caused by the impact of Emotional Quotient to solve affective problems. In other side, Spiritual Quotient use to solve the problem. Engagement is needed  to stabilize all duty that given to employees.

This research was conducted at  labor office of  Malang Regency.  The aim of  this study was to finding and analyzing the influence of  Emotional Quotient, Spiritual Quotient, and Engagement to employees performance of Labor Office.

The variables that used were Emotional quotient, and Spiritual Quotien as Endogenous variables.  In this study, Engagement as intervening variable and employees performance as exogenous variable. For sample of study, researcher took 48 employees as respondents. Data collection of this research  used  questionnaire method. While, the analysis that used  were instrument test, classic assumption test, normality test, and hypothesis testing used multiple linear regression analysis; helped by SPSS 17.0 for Windows software.

The results showed that Emotional Quotient, Spiritual Quotient, and Engagement had an effect to employees performance of Labor Office at Malang Regency through Engagement.

Keyword : Emotionalquotiner, spiritual quotient, engagement and employee  performance

References

Akbar, Muhammad Rizza. (2013). Journal of Social and Industrial Psychology - Fakultas Psikologi. Pengaruh Budaya Organisasi Terhadap Employee Engagement (Studi Pada Karyawan PT.Primatexco Indonesia Di Batang) ISSN s2252-6838, 11-14. Retrieved from Unnes Journals

Al Qur’anul Karim dan Terjemahannya

Alwani, Ahmad. 2007. Pengaruh Kecerdasan Emosional terhadap Kinerja Auditor pada Kantor Akuntan Publik di Kota Semarang. Skripsi, Universitas Negeri Semarang, http://digilib.unnes.ac.id/gsdl/collect, diaksespada 12 Agustus 208. AngkaKreditnya. Yogyakarta: Gava Media

Anis Choiriyah, 2013.Pengaruh Kecerdasan Emosional, Kecerdasan Intelektual ,Kecerdasan Spiritual Dan Etika Profesi Terhadap Kinerja Auditor Dalam Kantor Akuntan Publik. FE.Universitas Negri Padang

Arikunto, Suharsimi. 2006. Prosedur Penelitian (Suatu Pendekatan Praktik). Jakarta: PT RinekaCipta.

Ary Ginanjar Agustian.2006. Rahasia Sukses Membangun Kecerdasan Emosional dan Spiritual The ESQ Way 165 1 Ikhsan Rukun Iman dan 5 Rukun Islam. Cetakan ke-tiga puluh tiga. Jakarta: Arga Wijaya Persada

AryGinanjar Agustian,.2001.Rahasia Sukses Membangun Kecerdasan Emosi Dan Spiritual ESQ, Jakarta : Penerbit Arga

Bernardin, J, 1993, The Function of The Executive, Cambridge, Ma. Research of Harvard University Blomsburry Publishing, London

Carruso, D, R, 1999, Applying The Ability Model Of Emotional Intelligence To The World Of Work, http://cjwolfe.com/article.doc, 15 Oktober 2005

Chang, R. danOverby, J. (2014). General Chemistry The Essential Concepts 6th Edition. New York: The McGraw Hill Companies.

Claudi, 2012. Pengaruh Kecerdasan Spiritual , Gaya Kepemimpinan Dan Insentif Terhadap Kinerja Pegawai Bandara Mutiara Palu. FE. Universitas Tadulako.

Dahlan). Jakarta :Pustaka Delapratasa.Dan Kecerdasan Spiritual terhadap Kinerja Karyawanâ€, UNDIP

Gadung Yuli Widyantoro. 2015. Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Spiritual Dan Emosional Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Di Badan Keluarga Berencana Dan Pemberdayaan Masyarakat Di Kabupatenpurworejo. Fe. Universitas Muhammadiyah Purwokerto.

George R.Terry.An Leslie W.Rue. 2000. Dasar-Dasar Manajemen. Jakarta .Bumi Aksara

Ghozali,imam. 2005. Aplikasianalisi multivariate dengan program SPSS. Badan penerbit Universitas Diponegoro Semarang.

Goleman, D, 2000, Kecerdasan Emosi :Mengapa Emotional Intelligence Lebih Tinggi Dari pada IQ, Jakarta: PT. Gramedia Pustaka Utama,

Goleman, Daniel. 1999. Working With Emotional Intelligence: Kecerdasan Emosi untuk Mencapai Puncak Prestasi. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Gupta, Vishal and Sushil Kumar. (2013). Human Resource Management Group Indian Institute of Management Lucknow. Impact of Performance Appraisal Justice on Employee Engagement: A Study of Indian Profesional Vol.35, 63-66. Retrieved from Emerald Insight

Hakim, Lukman.2011. Membangun Budaya Organisasi Unggul Sebagai Upaya Meningkatkan Kinerja Karyawan Di Era Kompetitif. BENEFIT Jurnal Manajemen dan Bisnis,Vol. 15 (2): hlm. 148-158

Harimat, Hendrawan . 2009. Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional Dan Motivasi Terhadap Kinerja Dosen. FE.STIK Indonesia Maju.

Hasan, Aliah B. Purwakarta. 2006. Psikologi Perkembangan Islami: Menyingkap Rentang Kehidupan Manusia Dari Prakelahiran Hingga Pascakematian. Jakarta : PT. Raja Grafindo Persada

Hendra Dwi Prasetyo. 2017. Kecerdasan Emosioanl Dan Kecerdasan Spiritual Bersinergi Dalam Meningkatkan Kepuasan Kerja Dan Kinerja Karyawan ,Stie Mahardika Surabaya

Hermin Endratno. 2012. Pengaruh Kecerdasan Spiritual, Komunikasi Dan Lingkungan Kerja Terhadap Kinerja Pegawai Negeri Pada Kantor Pelayanan Publik Di Kabupaten Purbalingan.Universitas Muhaadiyah Purwokerto.

Husnurrosyidah, 2015.Pengaruh KecerdasanEmosional Dan Kecerdasan Spiritual Terhadap Peahaman AkuntansiS yari’ah Dan Kecerdasan Adversidas Sebagai Variabel Mediasi. FE.Sekolah Tinggi Agama Islam Negri Kudus

Idrus, Muhammad. 2002. Kecerdasan Spiritual MahasiswaYogyakarta, Psikologi Phronesis, Jurnal lmiah danTerapan, Vo.4, No.8, Desember 2002.

Indriantoro,nur dan bambang,Supomo 2014. Metodologi penelitian bisnis untuk akuntansi & manajemen edisi pertama.Yogyakarta:BPFE Yogyakarta.

Isfahani danNobakht. 2013. Impact of Spiritual Intelligence on the Staff Happiness (Case Study: Golpayegan Petrochemical Company). Iran :International Journal of Academic Research in Business and Social Sciences, Vol. 3, No. 7, ISSN: 2222-6990

Istijanto. 2006. Riset Sumber Daya Manusia: Cara Praktis Mendeteksi Dimensi-Dimensi Kerja Karyawan. Jakarta: PT Gramedia Pustaka Utama.

Jonathan, Sarwono. 2007. Analisis Jalur untuk Riset Bisnis dengan SPSS. Yogyakarta: Andi Offset

Kahn, W.A (1990).Psychological Conditions Of Personal Engagement And Disengagement At Work. Academy Of Management Journal, Vol 33 Pp 692-724

Kim, T.Y., Wang, C., Kondo, M. dan Kim, T.H. 2007. Conflict Management Style: The Differences Among the Chinese, Japanese and Koreans. InternationalJournal: Conflict Management, Vol. 18 No. 1, pp. 23-42.

Mathis, R,L, dan Jackson, 2006. Human Resource Management, Edisi 10, Alih bahasa : DianaAngelica. Jakarta :Salemba Empat

Mathis, R,L, dan Jackson, 2006. Human ResourceManagement, Edisi 10, Alihbahasa : DianaAngelica. Jakarta :Salemba Empat

Muhdar, Hm. 2014.Studi Empiric Pengaruh Kecerdasan Spiritual Terhadap Organizational Citizership Behavior Dan Kinerja.Fakultas EkonomiSyari’ah.Universitas Islam Sultan Amai.Gorontalo.

Nur Amalia, 2016. Kecerdasan Spiritual Dan Kecerdasan Emosional Dengan Atenden Kinerja Pegawai Bank Sulselbar.

Nurdiana, Ilfi. 2011. Kepemimpinan Islami, Organizational Citizenship Behavior (OCB) dan pengaruhnya terhadap Kinerja Karyawan Universitas Islam Negeri Maulana Malik Ibrahim Malang. Disertasi. Surabaya: Program Pasca Sarjana Universitas Airlangga Surabaya

Pande , 2013. Pengaruh Kecerdasaan Intelektual Dan Kecerdasan Emosional Dan Kecerdasan Kecerdasaan Spiritual Pada Kinerja Alumni Fakultas Ekonomi Universitas Udayana.FE. Universitas Udayana.

Patton, P. 1998. Emotional Intelligence di Tempat Kerja. (Terjemahan Zaini Pendidikan Nasional.

Robbin S.P, 2006. Perilaku organisasi, edisi kesepuluh, PT. Indeks : Kelompok gramedia, jakarta.

Saddam,Amir, 2013. Pengaruh Kecerdasan Emosional (Eq) Dan Kecerdasan Spiritual (Es) Terhadap Kinerja Karyawan (Studi Kasus Pada Kantor Dinas Pendapatan Daerah Kota Malang). FE .Universitas Negri Maulana Malik Ibrahi Malang.

Salovay, P, Mayer. 1990. Emotional Intelligence, Imagination, Cognition and personality. Bloomsberry, Great Britain

Schaufeli, W,B., Bakker. A.B.2003. Uwes Utreht Work Engagement Scale: Test Manual. Tidak Diterbitkan. Departement Of Psychology. Urecht University

Sesilia Dwi Rini Waryanti.2011. Analisi Pengaruh Kecerdasan Emosioanl Dan Kecerdasan Spiritual Terhadap Kinerja Karyawan.

sugiyono.2005. Statistik untuk Penelitian, Cetakan kedelapan. Bandung: CV. Alfabeta

Supriyanto, Achmad Sani dan Machfudz, Masyhuri. 2010. Metodologi Riset Manajemen Sumber Daya Manusia. Malang: UIN-MALIKI Press.

Suyanto.2006. Revolusi Organisasi dengan Memberdayakan Kecerdasan Spiritual. Yogyakarta: Andi Offset

Tasmara, Toto. 2001. Kecerdasan Ruhaniah (Transendental Intellgence). Jakarta: Gema Insani Press

Tikollah, M. Ridwan, IwanTriyuwono, dan H. UntiLudigdo. 2006. Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, dan Kecerdasan Spiritual Terhadap Sikap Etis MahasiswaAkuntansi (Studi padaPerguruan Tinggi Negeri di Kota Makassar Provinsi Sulawesi Selatan). Simposium Nasional Akuntansi9 , 23-26 Agustus 2006 : 1-25.

Trihandini,2005, “Analisis Pengaruh Kecerdasan Intelektual, KecerdasanEmosi Kecerdassan Spiritual Terhadap Kinerja (Studi Kasus Pada Fakultas Ekonomi Universitas Udayana). 2012. Universitas Udayana.

Trisnawati, N. 2012.Pengaruh Kecerdasan Intelektual, Kecerdasan Emosional, Kecerdassan Spiritual Terhadap Kinerja Mahasiswa (Studi Kasus Pada Fakultas Ekonomi Universitas Udayana). 2012. Universitas Udayana.

Undang-undang Republik Indonesia Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem

Vaunghan , V. H. 2002. Work and Motivation.New York :Jhon Wiley and Sons, Inc.

Downloads

Published

2020-05-05

Issue

Section

Articles