Teknologi porang bulb chopper machine with 2 hoppers sebagai upaya penurunan biaya produksi chip porang

Authors

  • Dadick Ardian Tinta Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Fizar Candra Gumiwang Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Bela Andriyani Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Imam Nasori Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Trismi Rimbita Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Dian Ridlo Pamuji Politeknik Negeri Banyuwangi
  • Ika Yuniwati Politeknik Negeri Banyuwangi

DOI:

https://doi.org/10.33474/jipemas.v5i3.16484

Keywords:

chopper machine, umbi porang, chip

Abstract

Umbi Porang merupakan salah satu komoditas ekspor di Indonesia. Masing-masing wilayah di Indonesia bersaing untuk melakukan penanaman porang. Salah satu Kelompok tani Desa Kembiritan Banyuwangi merupakan penghasil umbi porang. Kelompok tani memanen umbi porang dan mengolahnya setelah itu dikirimkan ke berbagai kota yang ada di dalam negeri maupun ke luar negeri dalam bentuk chips porang karena memiliki harga jual yang cukup tinggi. Minimnya pengetahuan masyarakat terhadap teknologi untuk pengolahan tanaman porang menjadi chips porang mengakibatkan produktivitas chips porang kurang maksimal. Hal itu juga menyebabkan biaya produksi semakin tinggi. Berdasarkan permasalahan tersebut, dibutuhkan sebuah penerapan IPTEK untuk mengatasi masalah kurang optimalnya produktivitas chips porang. Proses penanganan pasca panen yang cepat dan benar dapat menghasilkan chips yang mempunyai mutu baik, mengurangi kehilangan bobot, mengurangi nilai kamba, dan memperpanjang umur simpan. Penerapan teknologi Porang Bulb Chopper Machine With 2 Hoppers diawali dengan penyesuaian teknologi dengan kebutuhan mitra kemudian dilakukan tahap analisa dan evaluasi teknologi. Hasil dari evaluasi dengan menggunakan penerapan teknologi tersebut 55%.

Author Biographies

Dadick Ardian Tinta, Politeknik Negeri Banyuwangi

Jurusan Teknik Mesin

Trismi Rimbita, Politeknik Negeri Banyuwangi

Jurusan Teknik Mesin

References

Dwiyono, K., Candra Sunarti, T., Suparno, O., Haditjaroko, L., Agroteknologi, J., Pertanian, F., Nasional Jl Sawomanila No, U., Pasar Minggu, P., & Selatan, J. (2014). Penanganan Pasca Panen Umbi Iles-Iles (Amorphophallus muelleri Blume) Studi Kasus Di Madiun Jawa Timur. Jurnal Teknologi Industri Pertanian, 24(3), 179–188. https://journal.ipb.ac.id/index.php/jurnaltin/article/view/9119

Hamdhan, R. Al. (2021). Dampak Usahatani Komoditas Porang Terhadap Kesejahteraan Masyarakat Di Desa Klangon, Kecamatan Saradan, Kabupaten Madiun. Agricore: Jurnal Agribisnis Dan Sosial Ekonomi Pertanian Unpad, 5(2), 125–138. https://doi.org/10.24198/agricore.v5i2.30614

Indriyani, S., Arisoesilaningsih, E., Wardiyati, T., & Purnobasuky, H. (2010). A model of relationship between climate and soil factors related to oxalate content in porang (Amorphophallus muelleri Blume) corm. Biodiversitas Journal of Biological Diversity, 12(1), 45–51. https://doi.org/10.13057/biodiv/d120109

Patiung, M. (2015). Strategi Mengurangi Kerugian Pascapanen Melalui Pengembangan Teknologi di Kabupaten Tuban Provinsi Jawa Timur Indonesia. Jurnal Ilmiah Sosio Agribis, 15(2), 93–103. https://doi.org/10.30742/jisa.v15i2.504

Poedjioetami, E., Mca, T., & Tawangrejo, D. (2016). Ipteks Bagi Masyarakat Desa Tawangrejo Melalui Usaha Pengeringan Porang. Prosiding Seminar Nasional Ekonomi Dan Bisnis, 554–570.

Priyanto, E., Sukaryorini, P., & Budi, P. (2016). Pemetaan potensi tanaman porang sebagai komoditas ekspor. Berkala Ilmiah AGRIDEVINA, 5(2), 1–18. http://ejournal.upnjatim.ac.id/index.php/sear/article/view/729

Puspitorini, P. S., Cahyono, P. A., & Admiral, E. (2019). Pemberdayaan Masyarakat Jembul dengan Teknologi Tepat Guna Pengolahan Chips porang dalam Meningkatkan Daya Saing. International Journal of Community Service Learning, 3(4), 244–251. https://doi.org/10.23887/ijcsl.v3i4.15723

Puspitorini, P. S., Putra, A. C., & Ernes, A. (2018). Pemberdayaan Petani Porang Dengan Konsep Terintegrasi Melalui Kuliah Kerja Nyata Program Pembelajaran Masyarakat. Prosiding PKM-CSR, 1, 23–25.

Rahmat, A., & Mirnawati, M. (2020). Model Participation Action Research Dalam Pemberdayaan Masyarakat. Aksara: Jurnal Ilmu Pendidikan Nonformal, 6(1), 62–71. https://doi.org/10.37905/aksara.6.1.62-71.2020

Sakaroni, R., Suharjono, S., & Azrianingsih, R. (2019). Identification of potential pathogen fungi which cause rotten on Porang (Amorphophallus muelleri Blume) tubers. AIP Conference Proceedings, 2120(July). https://doi.org/10.1063/1.5115748

Shofihara, & Jalaludin, I. (2021). Porang Jadi Komoditas Super Prioritas, KEMENTAN Dorong Petani Mengembangkannya. Kompas.Com. https://kilaskementerian.kompas.com/kementan/read/2021/06/18/201941326/porang.jadi.komoditas.super.prioritas.kementan.dorong.petani.mengembangkannya

Sitompul, M. R., Suryana, F. S., Mahfud, M., & Bhuana, D. S. (2018). Ekstraksi Asam Oksalat pada Umbi Porang (Amorphophallus Oncophyllus) dengan Metode Mechanical Separation. Jurnal Teknik ITS, 7(1), 135–137. https://doi.org/10.12962/j23373539.v7i1.28831

Sumarwoto. (2007). Review : Constituen of Mannan of Iles-iles (Amorphophallus muelleri Blume.). Asian Journal of Tropical Biotechnology, 4(1), 28–32. https://doi.org/10.13057/biotek/c040105

Yasin, I., Padusung, Mahrup, Kusnara, I., Sukartono, & Fahrudin. (2021). Menggali Potensi Tanaman Porang Sebagai Tanaman Budidaya Pada Sistem Hutan Kemasyarakatan (HkM) Kabupaten Lombok Utara. Jurnal Pengabdian Magister Pendidikan IPA, 4(3), 453–463. https://doi.org/10.29303/jpmpi.v4i3.983

Yuniwati, I., Pamuji, D. R., Trianasari, E., Rahayu, N. S., & Ulfiyati, Y. (2021). Pembuatan tepung porang sebagai upaya peningkatan penjualan umbi porang di masa pandemi covid19. Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS), 4(2), 231. https://doi.org/10.33474/jipemas.v4i2.9368

Published

2022-10-09

How to Cite

Tinta, D. A., Gumiwang, F. C., Andriyani, B., Nasori, I., Rimbita, T., Pamuji, D. R., & Yuniwati, I. (2022). Teknologi porang bulb chopper machine with 2 hoppers sebagai upaya penurunan biaya produksi chip porang. Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS), 5(3), 447–458. https://doi.org/10.33474/jipemas.v5i3.16484