AKAD NIKAH ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN VIA LIVE STREAMING PERSPEKTIF HUKUM ISLAM

Authors

  • Wahibatul Maghfuroh Universitas Pancamarga Probolinggo, SINTA ID : 6701696,

DOI:

https://doi.org/10.33474/jas.v3i1.11034

Abstract

ABSTRAK

Akad Nikah melalui live streaming merupakan akad nikah yang dilangsungkan menggunakan sosial media live streaming (seperti live instagram, whatsApp). Metode penelitian yang digunakan adalah menggunakan pendekatan teologi normative (syar’i), yaitu pendekatan dengan menggunakan nash, KHI. Sehingga menimbulkan pertanyaan bagaimana Hukum akad nikah dengan menggunakan Live Streaming perspektif hukum Islam. Berdasarkan analisis data yang diperoleh kesimpulan bahwa Hukum Akad nikah melalui Live Streaming adalah sah.

Kata Kunci: akad nikah, live streaming, hukum islam.

 

ABSTRACT

 

Akad Nikah through live streaming is a marriage contract that is held using social media live streaming (such as live instagram, whatsApp). The research method used is normative theological approach (syar'i), which is the approach using nash, KHI. So it raises the question of how the Law of marriage contract by using Live Streaming perspective of Islamic law. Based on the analysis of data obtained by the conclusion that the Law of Marriage Contract through Live Streaming is valid.

keyword: marriage contract, live streaming, Islamic law.

References

Assyaukanie, Luthfi Politik HAM dan Isu-Isu Teknologi dalam Fikih Kontemporer, (Bandung: Pustaka Hidayah, 1998), h. 145.

Frastian,Nahot,TeknikInformatika,dalamhttp://unindrax1eione.wordpress.com/jaringandantelekomunikasi3/teleconference/, diakses pada 13 April 2021

Miftah Faris, Nikah Online dalam perspektif Hukum, Miftah Faris, Jurnal Jurisprudentie volume 5 Nomor 1 Juni 2018.

Putera Emas, Mahardika,.Problematika akad Nikah Via Daring dan Penyelenggaraan Walimah selama masa Pandemi Covid, volume 1 nomor 1, November 2020: h 68-78

Sabir, Muhammad, “ Pernikahan Via Teleponâ€, Jurnal Al-QadÄu, Volume 2, No. 2. 2015.

Mochamad Adrian Pranata, Nurhasanah, N., & Yunus, M. (2021). Keabsahan Akad Nikah melalui Video Call menurut Hukum Islam. Jurnal Riset Hukum Keluarga Islam, 1(1). https://doi.org/10.29313/jrhki.v1i1.85

Nuroniyah, W. (2017). ANALISIS AKAD NIKAH VIA TELECONFERENCE MENURUT FIQIH MAZHAB DAN HUKUM POSITIF INDONESIA. Mahkamah : Jurnal Kajian Hukum Islam, 2(1). https://doi.org/10.24235/mahkamah.v2i1.1671

Sumarjoko, S., Mahargiani, E., & Nasrulloh, A. (2018). Tinjauan Akad Nikah Melalui Media Live Streaming dalam Perspektif Fiqih. Syariati : Jurnal Studi Al-Qur’an dan Hukum, 4(01). https://doi.org/10.32699/syariati.v4i01.1164

Taufiq, M., & Kuncoro, A. T. (2018). Pasuwitan Sebagai Legalitas Perkawinan: Telaah Hukum Islam Terhadap Perkawinan Suku Samin Di Kabupaten Pati. Ulul Albab: Jurnal Studi dan Penelitian Hukum Islam, 1(2). https://doi.org/10.30659/jua.v1i2.2768

Tulab, T. (2017). Tinjauan Status Wali dalam Perkawinan Berdasar Pendekatan Feminis. Ulul Albab: Jurnal Studi dan Penelitian Hukum Islam, 1(1). https://doi.org/10.30659/jua.v1i1.2223

Downloads

Additional Files

Published

2021-06-30

How to Cite

Maghfuroh, W. (2021). AKAD NIKAH ONLINE DENGAN MENGGUNAKAN VIA LIVE STREAMING PERSPEKTIF HUKUM ISLAM. Jurnal Ilmiah Ahwal Syakhshiyyah (JAS), 3(1), 94–100. https://doi.org/10.33474/jas.v3i1.11034