Pelatihan perencanaan keuangan keluarga dan investasi sesuai prinsip syariah

Authors

  • Dida Nurhaida Universitas Trisakti https://orcid.org/0000-0003-3920-9277
  • Aji Kusuma Wijaya Universitas Trisakti
  • Taufiqurokhman Universitas Prof. Dr. Moestopo (Beragama)
  • Andriansyah Universitas Muhammadiyah Jakarta
  • Qoriatul Qolbiyyah Universitas Trisakti

DOI:

https://doi.org/10.33474/jipemas.v6i1.19328

Keywords:

pencanaan, keuangan, literasi, investasi, syariah

Abstract

Peran ibu rumah tangga dalam mengelola keuangan keluarga sangatlah penting. Kesalahan dalam pengelolaan keuangan keluarga bisa berakibat fatal, yaitu tidak tercapainya tujuan keuangan. Tujuan dari kegiatan pengabdian kepada masyarakat ini adalah untuk memberikan edukasi mengenai cara membuat perencanaan keuangan keluarga dan investasi yang sesuai dengan prinsip syariah. Pelatihan diberikan kepada anggota komunitas Al-Amin yang berlokasi di Kelurahan Bakti Jaya, Kecamatan Setu, Tangerang Selatan. Metode pelaksanaan dalam kegiatan ini adalah  Community-Based Participatory Research (CBPR), yang dilakukan secara kolaboratif antara pihak komunitas, dosen, dan mahasiswa. Materi pelatihan yang diberikan meliputi: 1) penjelasan mengenai prinsip perencanaan keuangan keluarga menurut Islam; 2) cara menyusun anggaran keluarga sesuai skala prioritas berdasarkan Maqasid Syariah, dan 3) cara membuat perencanaan  keuangan keluarga dan memilih instrumen investasi syariah. Dari hasil evaluasi sebelum dan sesudah pelatihan, menunjukkan bahwa materi yang diberikan mampu meningkatkan literasi keuangan syariah. Sedangkan hasil evaluasi umpan balik dari peserta menyatakan bahwa  pelatihan ini sangat bermanfaat dan dapat diimplementasikan dalam perencanaan keuangan keluarga muslim.

References

Billah, M. M. (2019). Modern Islamic Investment Management. Springer International Publishing.

Bodie, Z., Kane, A., & Marcus, A. (2014). EBOOK: Investments-Global edition. McGraw Hill.

Drucker, P. (2006). Management by Objectives: SMART. https://doi.org/http:// E:Management by Objectives (Drucker)_ SMART.htm

Esya, L., Kusumastuti, S. Y. ;, Curry, K., Amelia, M., & Kristina, I. (2022). Literasi keuangan syariah bagi umkm di masa pandemi. Jurnal Akal: Abdimas Dan Kearifan Lokal, 3(2), 231–244. https://doi.org/10.25105/akal.v3i2.13893

Haryanti, P., Hidayati, A., Rodliyah, I., Laili, C. N., & Asy, H. (2020). Sosialisasi Literasi Keuangan Syariah pada Anak Usia Dini. Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS), 3(2), 136–145. https://doi.org/10.33474/jipemas.v3i2.6584

Izzah, N. (2021). Edukasi untuk Meningkatkan Literasi Keuangan Syariah di Desa Huta Raja, Kabupaten Mandailing. COMMUNITY EMPOWERMENT, 6(3), 456–463. https://doi.org/10.31603/ce.4453

Julian McFarlane, S., Occa, A., Peng, W., Awonuga, O., & Morgan, S. E. (2022). Community-Based Participatory Research (CBPR) to enhance participation of racial/ethnic minorities in clinical trials: a 10-year systematic review. Health Communication, 37(9), 1075–1092. https://doi.org/10.1080/10410236.2021.1943978

Kusumastuti, D. (2021). Peningkatan Literasi Keuangan melalui Pelatihan Evaluasi dan Perencanaan Keuangan Sehat Berbasis Syariah pada Pengusaha Muslim Skala Mikro Kecil di Purwokerto. Solidaritas: Jurnal Pengabdian, 1(1), 31–42. https://doi.org/10.24090/sjp.v1i1.5136

Neill, B. O. (2014). A Financial Practitioner Tool Kit : Assessment , Prescriptions , and Progress Checkup. Journal of Consumer Education, 30, 13–29.

OJK. (2020). Survei Nasional Literasi dan Inklusi Keuangan 2019.

Otoritas Jasa Keuangan. (2019). Perencanaan Keuangan Seri Literasi Keuangan Perguruan Tinggi. Otoritas Jasa Keuangan.

Saadah, N. (2018). Perencanaan Keuangan Islam Sederhana dalam Bisnis E-Commerce pada Pengguna Online Shop. Economica: Jurnal Ekonomi Islam, 9(1), 105–128. https://doi.org/10.21580/economica.2018.9.1.2593

Saraswati, A. M., & Zidnia, R. (2022). Pelatihan Perencanaan dan Pengelolaan Keuangan Syariah untuk Generasi Z dalam Mewujudkan Kebebasan Keuangan. Jurnal Surya Masyarakat, 5(1), 10–17. https://doi.org/10.26714/jsm.5.1.2022.10-17

Schwab, C. (2017). How to Determine Your Risk Tolerance Level. https://doi.org/https://intelligent.schwab.com/article/determine-your-risk-tolerance-level

Setyawati, I., & Suroso, S. (2017). Does the Sharia Personal Financial Management Require ? Study of Sharia Financial Literacy Among Lecturers. International Journal of Economics and Financial Issues, 7(4), 411–417. https://www.econjournals.com/index.php/ijefi/article/view/5086

Soeharjoto, S., Ratnawati, N., Mariyanti, T., & Syofyan, S. (2020). Pemberdayaan ekonomi rumah tangga yang terdampak pandemi Covid-19 melalui usaha mikro dan kecil di Kelurahan Mustikajaya. Yumary: Jurnal Pengabdian Kepada Masyarakat, 1(1), 25–33. https://doi.org/10.35912/jpm.v1i1.65

Suherni, S., & Isnandar, F. R. (2022). Seminar Online Perencanaan Keuangan Syariah. Jurnal of Community Development in Islamic Studies, 1(2), 56–61. https://jurnal.unismabekasi.ac.id/index.php/alihsan/article/view/5731

Sulaiman, E. (2012). An Empirical Analysis of Financial Risk Tolerance and Demographic Features of Individual Investors. Procedia Economics and Finance, 109–115. https://doi.org/10.1016/S2212-5671(12)00070-6.

Thomas, R., Suparyati, A., & Anggiani, S. (2022). Pelatihan Memulai Investasi Sejak Dini Pada Masyarakat Desa Mangun Jaya RW 12, Tambun, Bekasi. Jurnal AKAL: Abdimas Dan Kearifan Lokal, 3(2), 151–160. https://doi.org/10.25105/akal.v3i2.13807

Wiranatakusuma, D. B., & Utama, S. (2022). Peningkatan Literasi Keuangan Melalui Pelatihan dan Sertifikasi Perencanaan Keuangan Keluarga Syariah Pada Perangkat Desa di Kelurahan Lumbungrejo, Sleman, Yogyakarta. Jurnal Pendidikan Dan Konseling, 4(4), 6410–6418. https://doi.org/10.31004/jpdk.v4i4.6498

Yushita, A. N. (2017). Pentingnya Literasi Keuangan Bagi Pengelolaan Keuangan Pribadi. Nominal: Barometer Riset Akuntansi Dan Manajemen, 6(1), 11–26. https://doi.org/10.21831/nominal.v6i1.14330

Downloads

Published

2023-04-03

How to Cite

Nurhaida, D., Kusuma Wijaya, A., Taufiqurokhman, Andriansyah, & Qolbiyyah, Q. (2023). Pelatihan perencanaan keuangan keluarga dan investasi sesuai prinsip syariah. Jurnal Inovasi Hasil Pengabdian Masyarakat (JIPEMAS), 6(1), 162–175. https://doi.org/10.33474/jipemas.v6i1.19328